Amelia, Viona and Prasetyo, Danang (2023) Manfaat Literasi Digital Generasi Z sebagai Preferensi Tujuan Wisata dan Promosi Pariwisata. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Budaya, 9 (2). pp. 377-386. ISSN 2656-940X
Text
ST 168.5-2023. Penelitian. Literasi Digital Generasi Z.pdf Download (492kB) |
Abstract
Aktivitas Generasi Z di ranah teknologi digital merambah pada preferensi destinasi wisata yang akan dikunjungi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas selancar di dunia maya yang dilakukan oleh mahasiswa yang berkaitan erat dengan keputusan untuk melakukan perjalanan wisata serta tindakan setelahnya. Metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik purposive sampling pada 407 responden. Hasil penelitian menujukkan bahwa literasi digital pada mahasiswa di kampus pariwisata sangat tinggi, mereka mampu membuat keputusan akhir untuk berkunjung ke suatu destinasi berdasarkan pertimbangan yang diperoleh dari hasil selancar di dunia maya. Keputusan untuk mengunjungi destinasi wisata pun tidak hanya sebagai pengguna, namun juga terlibat dalam mempromosikannya. Kata Kunci Literasi digital, preferensi wisata, destinasi wisata, Generasi Z
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) L Education > L Education (General) |
Divisions: | Pelaksanaan Penelitian |
Depositing User: | Viona Amelia |
Date Deposited: | 10 Aug 2023 04:02 |
Last Modified: | 10 Aug 2023 04:02 |
URI: | http://repository.stipram.ac.id/id/eprint/2262 |
Actions (login required)
View Item |